Selasa, 20 Maret 2012

Penjelasan Ilmu Budaya Dasar dan tujuannya

Ilmu Budaya Dasar adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang suatu kebudayaan yang tidak hanya di indonesia tetapi kalau bisa mencakup seluruh dunia dan mempelajarinyapun dengan cara mengkaji kaji suatu masalah yang dimiliki manusia dan kebudayaannya tersebut, lalu ilmu budaya dasar juga dipelajari agar kita dapat mengembangkan wawasan kita tentang kebudayaan dan manusianya.


            Tujuan IDB :
            1. untuk mengenal lebih diri mahasiswa itu sendiri sebelum ia mengenal orang  lain.
            2. Bekal kita untuk bergaul
            3. Untuk bisa berkomunikasi lagi lebih baik antara satu sama mahasiswa lainnya
            4. Membangun sebuah kepekaan terhadap budaya yang sudah mulai luntur dan tidak diketahui oleh para mahasiswa
            5. Membangkitkan daya fikir kritis kita agar bisa menyelesaikan masalah terhadap  lingkungan budaya
            6. Memberikan pandangan luas kepada mahasiswa agar paham terhadap budaya

            Menurut saya mempelajari IBD bukan suatu keharusan tetapi sebenarnya pelajaran ini penting agar kita dapat mempelajari bagaimana manusia dan budaya saling berkaitan, di indonesia budaya sangat banyak macamnya dan sangat beragam, ya setidaknya kita bisa mempelajari budaya tersebut walau tidak harus memperdalamnya. Bayangkan jika tidak ada budaya bangsa ini tidak ada ragam ataupun khasnya. Dan semakin tau banyak kita tentang budayta kita pasti akan mengerti maksud dari suatu kebudayaan tersebut.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar